Cara Memunculkan Sheet Tabs yang Hilang di Excel

Cara Memunculkan Sheet Tabs yang Hilang di Excel

Assalamualaikum wr. wb. dan selamat pagi teman-teman dimanapun berada dan kebetulan membaca tutorial ini. Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sebuah tutorial yang berjudul cara memunculkan sheet tabs yang hilang di Microsoft Excel.


Mungkin teman-teman bingung saat membuka file Excel, tiba-tiba sheet tabs nya tidak ada pada tempatnya, padahal sheet tabs ini sangat bermanfaat saat kita mengolah data di Excel. Nah untuk memunculkannya caranya sangatlah mudah.

Pilih menu File di Microsoft Excel 2010, kemudian pilih Option yang terdapat disebelah paling bawah. Pilih Advanced dan scrool ke bawah sampai menemukan tulisan show sheet tabs dan berikan ceklis pada tulisan tersebut. Setelah itu klik OK untuk menyimpan pengaturan dan lihat hasilnya.



Bagaimana teman, mudah kan caranya? Semoga tutorial ini dapat bermanfaat untuk teman-teman semua. Jika menurut teman-teman penjelasan diatas kurang jelas, saya sarankan untuk melihat juga video tutorialnya yang telah saya persiapkan sebelumnya dibawah ini.




0 Response to "Cara Memunculkan Sheet Tabs yang Hilang di Excel"

Posting Komentar