Assalamualaikum wr. wb. dan selamat sore teman-teman dimanapun berada dan kebetulan membaca tutorial ini. Pada kesempatan kali ini saya kembali berbagi kepada teman-teman semua sebuah tutorial yang berjudul bagaimana cara untuk membuat diagram perubahan zat di Microsoft Word.
Disekolah pasti teman-teman telah belajar mengenai perubahan wujud zat, khususnya dipelajari pada mata pelajaran Fisika. Perubahan wujud zat ini dapat digambarkan pada sebuah diagram yang berbentuk segitiga, kira-kira bentuknya seperti pada gambar diatas.
Jika teman-teman diberi tugas oleh guru untuk membuat diagram tersebut di Microsoft Word maka teman-teman harus membaca tutorial kali ini hingga selesai. Adapun cara untuk membuat diagram perubahan zat sangatlah mudah.
Nah, berhubung caranya agak ribet jika dijabarkan melalui tulisan di web ini, maka sebelumnya saya telah membuat video tutorialnya yang bisa teman-teman lihat dan ikuti dibawah ini. Selamat mencoba.
Semoga tutorial diatas dapat bermanfaat untuk teman-teman semua, sampai ketemu pada tutorial selanjutnya.
0 Response to "Cara Membuat Diagram Perubahan Zat di Microsoft Word"
Posting Komentar