Assalamualaikum wr. wb. dan selamat siang teman-teman dimanapun berada dan kebetulan membaca tutorial ini. Pada kesempatan kali ini aya kembali berbagi kepada teman-teman semua sebuah tutorial yang berjudul bagaimana cara untuk duplikat halaman di Microsoft Word.
Adakah teman-teman disini yang belum tau bagaimana cara untuk menduplikat atau menggandakan halaman di Microsoft Word? Jika masih ada yang belum tau, caranya sangatlah mudah, baca tutorial ini sampai selesai untuk tau caranya.
Seperti yang kita ketahu bahwa dulpikat itu adalah menggandakan atau menirukan sesuatu yang sama persis dari aslinya. Nah disini kita bisa menduplikat halaman di Microsoft Word dan kita juga bisa menduplikat File nya. Untuk menduplikat halaman word, teman-teman tentukan halamannya terlebih dahulu.
Kemudian teman-teman pilih atau select semua bagian halaman tersebut yang nantinya akan kita bikin duplikatnya, setelah itu Copy semua bagian halaman yang kita piligh tadi. Kemudian buka halaman kosong atau tempat dimana halaman tadi akan kita pastekan.
Tempatkan kursor pada tempat yang akan kita pasang duplikatnya, lalu pastekan, nah sekarang halaman tadi sudah ada duplikatnya. Bagaimana teman, mudah kan caranya? Itulah cara untuk duplikat halaman di Microsoft Word, semoga tutorial ini dapat bermanfaat untuk teman-teman semua.
Jika menurut teman-teman penjelasan diatas kurang jelas, saya sarankan untuk melihat juga video tutorialnya yang telah saya persiapkan sebelumnya dibawah ini. Selamat mencoba
0 Response to "Cara Duplikat Halaman di Word"
Posting Komentar